NU'EST W Meraih Posisi #1 di Tangga Musik Harian Pertama Kali dalam 5 Tahun dengan 'If You'


NU'EST W memuncaki tangga musik harian dengan single terbarunya "If You"!

Setelah single spesialnya dirilis kemarin, 25 Juli pukul 6 pm KST, lagu tersebut meraih peringkat #1 di Bugs, Genie, Olleh, Naver, dan beberapa lainnya sementara di MelOn lagu tersebut tetap berada di peringkat #2 dimana peringkat #1 ditempati oleh EXO "Ko Ko Bop".

Tidak hanya itu, lagu-lagu lama mereka seperti "Look", "Hello", "Love Paint", "Overcome", dan lainnya juga meraih peringkat tinggi di tangga lagu, dengan lagu "Hello" meraih ranking tertinggi di posisi #3 dan diberi julukan 'zombie-seyo'.

Selamat NU'EST... semoga sukses selalu ya... Kwik seneng deh akhirnya mereka dapet perhatian dari pecinta musik Korea... Lagu-lagu mereka keren-keren...!!!

Sr: allkpop
-Kwik-

0 comments:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan Komentar kalian !

Satu Komentar kalian memberikan motivasi bagi Kwik, Kwek, Kwak untuk menulis info & review terbaru
Terimakasih๐Ÿ˜Š

No SARA!