[POJOK MUSIK] B.A.P Dianugerahi sebagai Best Korean Act 2016 pada MTV EMA

B.A.P

Salah satu acara penganugerahan musik terbesar, 2016 MTV European Music Awards telah dilaksanakan pada tanggal 6 November di Rotterdam, Belanda, dimana bintang-bintang dari seluruh dunia disorot mengenai pencapaian musikal mereka.

Setelah menghadapi persaingan sengit dengan lawan-lawannya, boy grup B.A.P dianugerahi sebagai "the Best Korean Act" tahun 2016.

Selain itu, grup ini membuat sejarah dengan menjadi artis pertama yang meraih anugerah dua kali (pertama kali mereka menerimanya pada tahun 2014) sejak dimulainya penganugerahan ini 3 tahun lalu. Pemenang lainnya adalah EXO pada tahun 2013 dan BTS pada tahun 2015.

Sementara itu, B.A.P juga membuat comeback yang powerful dan menakjubkan dengan "Skydive" pada tanggal 7 November tengah malam waktu Korea.

Selamat kepada B.A.P dan semua fansnya!!!!

Sumber: Soompi

-PsychOtaku-

0 comments:

Post a Comment

Silahkan tinggalkan Komentar kalian !

Satu Komentar kalian memberikan motivasi bagi Kwik, Kwek, Kwak untuk menulis info & review terbaru
Terimakasih๐Ÿ˜Š

No SARA!